SMA Terbuka diperuntukan untuk lulusan SLTP/Sederajat karena hambatan geografis, sosial, ekonomi dan keterbatasan waktu.
Grand Launching SMATJJ oleh Mendikbud 10 Mei 2014
Grand Launching SMATJJ oleh Mendikbud 10 Mei 2014, dihadiri oleh Bupati Malang, Kepala Dinas Pendidikan dan Stake Holder Pendidikan.
Student Support System
Peserta Didik SMATJJ belajar pada TKB-TKB masing-masing dengan mendapatkan bimbingan Tutor Induk dan Tutor TKB.
Prosedur TM Online
Tutorial, Assignment, Quiz untuk Kompetensi Dasar dibuat sequensial. Tim pengelola induk memonitoring dan Mensupervisi.
Struktur Pembelajaran dalam LMS, Mengakomodasi sistem penilaian. Nilai Akhir akan diambilkan dalam LMS.
Ketuntasan belajar siswa difasilitasi LMS dengan supervisi Tutor, Koordinator TKB dan Pengelola induk.Siswa secara terbuka dan transparant bisa mengatur sendiri kecepatan belajarnya terutama sistem SKS
PPDB SMATJJ
PPDB Penerimaan Peserta Didik Baru
Dilakukan secara daring dengan mengisi form di tautan dibawah ini :
Anak kurang mampu dan kurang pintar, termarjinal karena Ekonomi, Geografi, Bencana Alam, Sosbud dengan dukungan kebijakan, program dan pendanaan diberdayakan sehingga menjadi target pendidikan sesuai SNP menjadi anak yang mampu dan berprestasi.
Social networks